Tangki air fiberglass

Tangki air banyak digunakan dalam kehidupan sehari-hari, dikarenakan fungsinya yang sangat penting untuk menampung air, yang akan menghemat biaya listrik dan tidak akan menjadi masalah apabila listrik sedang padam air akan tetap bisa kita gunakan. Sekarang ini banyak sekali produk tangki air yang beredar dipasaran, dari mulai tangki air dari bahan plastic, tangki air dari bahan stenlist, ada juga tangki air dari bahan fiber.

Masing – masing memiliki keunggulan dan kekurangan diantaranya :

1.Tangki air plastik

Tangki Air ini dipatok dengan harga relatif lebih murah dibandingkan dengan tengki air berbahan stenlist juga dengan tangki air berbahan fiber, tapi kekurangan dari tangki air berbahan plastik ini apabila sudah mengalami kebocoran atau pecah tidak dapat diperbaiki ataupun diservis.

2.Tangki Air Stenlist

Tangki air jenis inipun sama memiliki kelemahan,yaitu korosi yang menyebabkan tangki berlubang yang pastinya akan sulit menambal dan memperbaikinya.

3.Tangki Air Fiber

Tangki Air ini walaupun harganya lebih mahal dibandingkan tangki air plastik dan tangki air stenlist tapi mempunyai kelebihan tahan korosi, tidak akan berkarat,kuat,apabila bocor dan pecah mudah cara memperbaikinya, ukuran dapat memesan sesuai kebutuhan.

Oleh sebab itu kita harus pintar dalam memilih produk untuk kita gunakan di dalam kehidupan kita sehari-hari, apabila salah pilih produk maka konsekuansinya pengeluaran akan membengkak, dan akan lebih banyak lagi pengeluaran tak terduga.

Pilihlah tangki air berbahan dasar dari fiberglass, selain kuat, anti korosi, tahan lama, bergaransi sampai dengan 10 tahun, masih banyak lagi kelebihan dari tangki air fiberglass.

wassalam